You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Ratusan Bangunan di Kalijodo Tak Berizin
.
photo Istimewa - Beritajakarta.id

Jakbar Data 73 KK Penghuni Kalijodo

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Barat, merampungkan pendataan penghuni kawasan Kalijodo, Angke, Tambora. Hasilnya, terdata sebanyak 73 Kepala Keluarga (KK) bermukim di RT 07/10, Angke.

Kami sudah mendata warga di kawasan Kalijodo yang masuk wilayah Jakarta Barat

“Kami sudah mendata warga di kawasan Kalijodo yang masuk wilayah Jakarta Barat. Di sana terdapat satu klub besar atau bar dan beberapa rumah warga serta bar kecil,” ujar Djaharudin, Camat Tambora, Senin (15/2).

Ia mengatakan, bangunan warga yang terkena penertiban tidak akan diberi ganti rugi karena berdiri di atas lahan ruang terbuka hijau (RTH). Sebagai pengganti, warga yang ber-KTP DKI Jakarta akan direlokasi ke rumah susun.

Bangunan di Kalijodo Melanggar RDTR

“Mereka akan diberikan pengganti yakni relokasi ke rusun. Dalam pekan ini, kita akan undang warga untuk sosialisasi,” tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4259 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1815 personFakhrizal Fakhri
  3. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1601 personFakhrizal Fakhri
  4. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1587 personAnita Karyati
  5. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1563 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik